Sinopsis Film Sahara (2005)
Judul
|
Sahara
|
---|---|
Tayang
|
8 April 2005
|
Durasi
|
2 jam 4 menit
|
Sutradara
|
Breck Eisner
|
Pemain
|
Matthew McConaughey, Penélope Cruz, Steve Zahn
|
Genre
|
Aksi | Petualangan | Komedi
|
IMDb Rating
|
6.0/10 (96K)
|
Trailer
|
Sinopsis film Sahara (2005)
DbFilm.web.id - Film "Sahara" diadaptasi dari novel petualangan berjudul Sahara, terbitan tahun 1992, yang ditulis oleh Clive Cussler.
Seorang bekas Navy Seal, Dirk Pitt (diperankan oleh Matthew McConaughey) dan temannya yang sok tahu, Al Giordino (Steve Zahn) pergi berpetualang mencari "Ship of Death", yaitu satu kapal perang-masa Perang Saudara Amerika yang hilang-dan diberitakan menyimpan kargo sangat berharga, hilang di tengah padang pasir Afrika.
Pada saat itu, keduanya berpapasan dengan Dr. Eva Rojas (Penélope Cruz), seorang ilmuwan PBB yang cantik dan cerdas, sedang dicari-cari oleh diktator kejam di negara itu. Eva percaya kalau harta karun itu ada dan mereka bertiga harus memanfaatkan kemampuan mereka, untuk mengelabui diktator kejam, lepas dari situasi yang mengancam, dan menjawab pertanyaan dari kedua misteri.
Posting Komentar untuk "Sinopsis Film Sahara (2005)"