Sinopsis Film Tron: Legacy (2010)
Judul
|
Tron
|
---|---|
Tayang
|
17 Desember 2010
|
Durasi
|
2 jam 5 menit
|
Sutradara
|
Joseph Kosinski
|
Pemain
|
Jeff Bridges, Garrett Hedlund, Olivia Wilde
|
Genre
|
Laga | Petualangan | Fiksi Ilmiah
|
IMDb Rating
|
6,8/10 (309.408)
|
Trailer
|
Sinopsis #1 film Tron: Legacy (2010)
DbFilm.web.id - Dalam pencariannya selama 27 tahun untuk menemulkan ayahnya, Kevin (Jeff Bridges) dan Sam (Garret Hedlund) mencoba menkuni dunia virtual, khusunya dengan game dan berkutat dengan komputer. Karena selama itu pula ia belum pernah bertemu dengan ayahnya. Yang ia tahu, ayahnya adalah seorang pembuat game terkenal dan memiliki perusahaan game sendiri.
Ketika Sam menemukan hal aneh pada video game buatan ayahnya, tiba-tiba saja ia tertarik ke dalam game tersebut. Sam masuk ke dunia virtual dan harus melawan musuh yang ada di dalam game tersebut. Untung saja Sam berhasil diselamatkanh oleh Quorra (Olivia Wilde). Bersama Quorra, akhirnya Sam menemukan ayahnya yang selama ini hilang. Kevin ternyata terjebak di dalam gamenya sendiri dan harus melawan Clu, hasil kloningan yang ternyata mirip dengannya.
Sinopsis #2 film Tron: Legacy (2010)
Setelah pemasangan, ia mengikuti kompetisi agar bisa mencari ayahnya. Di kompetisi pertama, yaitu lempar cakram, Sam masih mengira kalau kompetisi itu mudah. Namun kenyataannya tidak. Sam malah harus melihat beberapa orang yang kalah harus mati.
Posting Komentar untuk "Sinopsis Film Tron: Legacy (2010)"